Selain memilih hotel Bali yang tepat, cara menciptakan
memori indah di Bali adalah:
- Pergi dengan teman –teman yang asyik atau bisa juga dengan saudara maupun keluarga.
- Cari informasi 10 tempat di Bali yang memiliki rekomendasi tinggi sebagai tempat liburan. Baca testi orang-orang yang sudah pernah ke Bali sehingga kita bisa menghindari tempat liburan yang tidak menyenangkan.
- Cari harga tiket atau travel yang murah karena bila uang yang dikeluarkan sejak awal sudah banyak biasanya mood kita sudah jelek duluan dan pastinya sangat susah mengubah mood yang sudah jelek.
- Nikmati liburan dengan penuh alias jangan mikirin kerjaan atau masalah.
- Bawalah kamera karena kita bisa tetap bersenang-senang dengan mengambil foto walaupun objek wisata yang kita kunjungi membosankan.
- Jangan lupa menikmati olahraga atau permainan yang belum pernah dilakukan seperti buggy jumping, banna boot, driving atau yang lainnya karena hal ini akan membantu untuk menganti suasana.
- Jangan bangun kesiangan agar tidak terburu-buru dalam melakukan kunjungan ke objek wisata. Dikarenakan terburu-buru, kita tidak bisa menikmati setiap perjalanan kita.
Semoga 7 tips di atas membantu untuk membuat liburan kita
semua menjadi lebih menyenangkan. –hm-
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Posting Komentar