Lahirnya Bangsa Kindred
Shylia yang ingin bebas dari cengkraman Mylvada, melarikan
diri ke Oeste, benua barat Eydra. Di
sana dia jatuh cintah kepada seorang manusia bernama Corvus. Shylia memiliki
kekuatan mistis yang besar dan keabadian karena dia dibuat dari kekuata suci para
dewa. Dia ingin selamanya hidup bersama Corvus sehingga dia memberikan hidup
abadi kepada Corvus dengan menggunakan darahnya. Karena darah Shylia inilah
Corvus menjadi kindred pertama di dunia game
online Forsaken World, Eydra.
Ke-4 anak mereka menjadi nenek moyang dari bangsa vampir di dunia game online
Forsaken World.
Kejatuhan Ras Dewa
Pada peperangan dew ke-2, para dewa sudah tidak mampu
menahan pasukan Mylvada hingga Shylia memberikan solusi. Shylia mengajak semua
ras Eyrda untuk membentuk aliasi
melawan Mylvada. Aliansi ini berhasil mengusir Mylvada dari Eyrda ke samudra Chaos.
Biarpun 5 ras Eyrda
dan para dewa menang, mereka juga mengalami kerugian yang sangat besar. Shylia
menghilang entah kemana sedangkan para dewa kehilangan sebagian besar kekuatan
suci mereka sehingga mereka harus mundur ke Godly
Realms.
Masalah Baru Bagi Dunia Game Online Forsaken World
Walaupun Mylvada sudah tersingkir dari dunia game online
Forsaken World, bukan berarti Eyrda
akan kembali menjadi dunia yang damai sejahtera. Sebelum Mylvada pergi, dia
sudah mengubah Dysil menjadi naga setan yang sangat ganas dan menakutkan. Dysil
menguasai Cintura dan berusaha
menghancurkan Oeste. Walaupun sempat digagalkan oleh aliansi, bukan berarti
dunia game online Forsaken World aman karena Dysil belum mati dan terus
mengumpulkan lascar-laskarnya untuk menghancurkan Eyrda.
Anda sedang berdiri di dunia peperangan dimana nasib game
online Forsaken World, Eydra ada di
tangan Anda. Anda harus memilih dari 5 ras yang ada di Eydra untuk ikut menyelamatkan Eydra
dari kehancuran.
Selesai ceritanya. Cerita sedikit bedakan? Bila tidak
percaya coba cek website Lyto Indonesia. Mungkin Anda sekalian bisa mengecek
infomasi terbaru mengenai game ini. –hm-
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Posting Komentar